Mau Tau ? Simak Aja
Jaman sekarang komputer makin canggih dengan grafis yang bagus, untuk komputer bisa menampilkan grafis yang bagus pasti ada dukungan perangkat lainnyam sebut saja VGA Card. Ya, VGA Card sangat berguna untuk membantu tampilan grafis pada komputer, khususnya bagi para gamers (hehehe) yang suka bermain game dengan tampilan grafis yang cukup tinggi.
Baiklah untuk mempersingkat waktu inilah penjelasan tentang VGA Card :
VGA singkatan dari Video Graphics Adapter, VGA Card adalah kartu grafis yang ditanamkan didalam komputer untuk mengolah data grafis dan ditampilkan di layar monitor. VGA juga memiliki processor yang dinamakan GPU (Graphics Processing Unit) dan mmebutuhkan memory juga.
Gambar : VGA Card NVidia Geforce
The graphics processing unit (GPU) adalah sebuah chip yang mirip dengan unit pengolahan komputer (CPU). GPU pada kartu grafis memproses data dalam garis sejajar disebut “pipelines” kartu grafis, semakin cepat ia dapat memproses data, semakin baik hasilnya. Beberapa komputer menggunakan kartu fitur dual GPU untuk performa tambahan. Faktor lain yang bermain dalam kinerja adalah termasuk kecepatan bus dan jenis memori on-board kartu grafis yang mendukung.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar